Baturaja, 22 Desember 2020. Kunjungan Kepala Pusat Pendidikan Sumber Daya Manusia Kesehatan Republik Indonesia  di Prodi Keperawatan Baturaja oleh Bapak Dr. Sugianto,S.Pd.M.App.Sc beserta pejabat dari Pusdiknakas pada  tanggal 22 Desember 2020, kegiatan ini dihadiri juga Direktur Poltekkes Palembang beserta jajaran, kegiatan disambut langsung oleh Dosen,  Karyawan dan mahasiswa  di lingkungan Prodi Keperawatan Baturaja, kegiatan dalam rangka paparan Feedback Monev Program Pusdik SDM Kesehatan Tahun 2020 dan Sinkronisasi Program Pusdik SDM Kesehatan dengan Poltekkes Kemenkes PalembangTahun 2021, kunjungan  ini di sambut dengan gembira dan antusias dari segenap civitas akademika Prodi Keperawatan Baturaja dan berharap dengan kunjungan ini memacu semangat dan kemajuan di Poletkkes Palembang khususnya di Prodi Keperawatan Baturaja

(Reported by : Gunardi Pome)

Leave a Comment